Rabu, 25 September 2013
Seperempat penduduk Korea Selatan tinggal di Seoul, sehingga menjadi kota terpadat di Korea Selatan. Otomatis, segala hal pun terpusat di sini. Seperti Jakarta, dinamisnya Seoul langsung terasa begitu menginjakkan kaki di bandara internasional Incheon.
Seoul telah menjadi pusat politik, ekonomi, dan kebudayaan Korea selama enam abad terakhir sejak jaman Raja Taejo, pendiri dinasti Chosun. Di kota serba modern ini, bangunan baru bersatu harmonis dengan istana dan pintu-pintu tua pembatas peninggalan Koryo–sebutan Korea zaman dulu. Misalnya di daerah pintu tua peninggalan dinasti Chosun – Dongdaemun dan Namdaemun – kini padat dengan gedung tinggi berarsitektur modern.
ingat tempat ini kan….partnya Kyuhyun “Super Junior” di MV “SEOUL”
jangan2 yg di foto emang “evil magnae” lol
jangan2 yg di foto emang “evil magnae” lol
Setelah masuk hotel, tempat tujuan pertama adalah Pasar Seni Insadong. Tidak terlalu sulit untuk mencapai Insadong, ada beberapa alternatif jalur kereta bawah tanah. Dengan menggunakan jalur oranye, Anda bisa turun di stasiun Anguk. Dengan jalur biru, Anda bisa turun di stasiun Jonggak atau Jongno Sam jika menaiki jalur ungu. Idealnya, Anda turun di stasiun Anguk karena lebih dekat untuk berjalan kaki ke Insadong.
Insadong merupakan daerah paling tepat untuk merasakan kebudayaan tradisional Korea. Banyak galeri di situ menampilkan berbagai kreativitas desain seni yang akan mengundang decak kagum.
Ada galeri yang isinya cuma memamerkan gentong-gentong tradisional Korea yang dilukis dengan warna-warna pop. Unik sekali terlihatnya. Ada juga galeri yang menampilkan karya fotografi gedung-gedung tua di Seoul, galeri keramik, kerajinan tangan, sampai furnitur antik. Sayangnya, begitu saya mencoba mengabadikan, petugas galeri langsung memberi tanda tidak boleh memotret.
Insadong juga surga buat para turis yang mencari oleh-oleh Korea. Mulai dari gantungan kunci, pulpen, patung, baju sampai camilan lengkap di sini. Harga oleh-oleh di Insadong juga sangat terjangkau.
Di antara jejeran galeri, ada satu pasar mungil yang menjadi favorit saya. Namanya, Ssamziegil Market. Lantai bertingkat bangunan pertokoan ini sepertinya sengaja dibuat tidak simetris dari satu sisi ke sisi yang lain. Sepintas mengingatkan saya dengan Rumah Miring di Dunia Fantasi. Tembok dinding pertokoan ini sengaja tidak dicat, tapi di beberapa sisinya menampilkan lukisan para seniman. Selebihnya, seperti disediakan untuk dicorat-coret oleh pengunjung. Bahkan toiletnya pun tidak luput dari corat-coret yang justru membuat gedung ini berseni.
ini tempat Seohyun “SNSD” dan Donghae “Super Junior” nari-nari di MV “SEOUL”
#oppa….kau diapartemen no. brp?
#oppa….kau diapartemen no. brp?
Barang-barang yang dijual di Ssamziegil pun lebih funky dan ditujukan untuk anak-anak muda. Contohnya seperti lukisan, boneka teddy bear, bunga, baju, kosmetik sampai pancake dan jus buah-buah yang sangat menggoda.
Selain tempat ideal mencari oleh-oleh, Insadong juga jadi tempat seru untuk wisata kuliner. Sepanjang jalan, banyak lapak makanan jajanan pasar sampai hidangan tradisional Korea. Buat yang suka sekali dengan topokki (semacam makanan yang terbuat dari tepung beras), bisa langsung mengunjungi toko kue beras Nagwon yang terkenal dengan berbagai makanan dari tepung beras.
Usai menikmati galeri seni dan mencoba camilan di jalan Insadong, kita bisa berjalan kaki sedikit ke klenteng Jogyesa yang merupakan tempat beribadah sekte terbesar penganut Buddha di Korea. Atau bisa mampir ke paviliun Bosingak Bell dan lonceng raksasanya. Lonceng ini dibunyikan setiap kali pergantian tahun. Di sekeliling paviliun terdapat drum tradisional besar yang memberi aksesori tersendiri tata kota di situ.
Di seberang paviliun, kontras dari bangunan kuno, ada menara Jongno yang menampilkan arsitektur bangunan super unik. Jika naik ke lantai paling atas di malam hari, kita bisa melihat kota Seoul lengkap dengan hamparan lampu yang menakjubkan. Jadi, tidak perlu jauh-jauh ke menara Seoul.
Langganan:
Posting Komentar (Atom)
Blog Archive
- 2014 (51)
-
2013
(619)
- November(202)
- Oktober(51)
-
September(100)
- DINDA – JUST FOR YOU (FEAT. ABDUL)
- ROSE
- WHEN A MAN LOVES A WOMAN
- i love when a boy stroking the top of my head, be...
- 30 fakta tentang wanita
- Mengenal Alfabet Korea (Hangeul 한 글)
- [Korea] Jalan-jalan ke Pasar Seni Insandong
- Ragam Festival di Korea
- Korean Entertainment Facts
- == TIPE-TIPE FANS ==
- Yang Menarik dari KOREA
- Warisan Budaya UNESCO di Korea
- Kehidupan Masyarakat Korea
- Keindahan Namsan Tower 엔 서울타워
- Pengertian White Day
- Etika Makan Masyarakat KOREA
- MENGENAL DAERAH DI KOREA
- Budaya Kelulusan Sekolah di Korea!
- Ulzzang di Korea
- Sinetron vs Drama ASIA
- Daftar Nama Keluarga di Korea
- Kalender Korea
- ARTI tanggal 14 di Setiap Bulan di Korea
- [Korea] Upacara teh
- Temptation of Wife a.k.a Cruel Temptation
- Museum Teddy Bear di KOREA…
- Tahun Baru ‘Seollal’
- Hantu-hantunya Orang Korea
- Mengenal Hanbok Lebih Dalam Yukk
- 10 Kisah Hantu Jepang Paling Menyeramkan
- Jenis-jenis hantu Thailand
- Ketika Wanita Menangis
- 10 Fakta Mengenai Lelaki Yang Wanita Perlu Tahu!
- 50 Ciri-Ciri Orang Yang Sedang Jatuh Cinta
- ciri ciri jatuh cinta wanita kepada pria
- 7 Ciri Utama Anak Penyandang Autis
- Surat lamaran kerja berdasar iklan
- contoh surat pengunduran diri dari perusahaan
- surat pengunduran diri dari perusahaan (2)
- cara menghilangkan bekas luka di kaki
- Cara Menghilangkan Lemak di Perut
- Cara Menghilangkan ketombe secara alami
- Cara Mengatasi Sakit Tenggorokan Secara Alami
- Kata-kata bijak Mario Teguh Tentang Diri
- Cara ampuh mengobati sakit flu dan pilek dengan cepat
- 10 Cara Cepat Mengatasi Flu atau Pilek
- Cara menghilangkan jerawat membandel dan bekasnya
- Cara alami untuk menghilangkan dan mengatasi masal...
- Cara Mengecilkan Lengan Tangan dengan Cepat dan Mudah
- 10 Tips Menaikkan Berat Badan Ideal
- Tips Cara Menambah Berat Badan Secara Alami
- 10 Cara Alami Cepat Memanjangkan Rambut
- 10 Cara Memiliki Gigi Putih Berseri
- Mengatasi Masalah Rambut Berminyak
- tutorial 6
- tutorial 5
- tutorial 4
- tutorial 3
- tutorial 2
- tutorial 1
- tutorial
- dian pelangi
- puding ricota Nama resep puding yang satu i...
- puding lapis buah 2 Resep terdahulu kami se...
- Puding Lapis Tape Kelapa Muda Apa kalian su...
- puding ubi jalar Selanjutnya kita akan menc...
- puding semangka Resep puding ini aku ambil ...
- puding buah koktil Setelah sekian lama udah ...
- puding jagung lapis coklat Resep puding yan...
- puding buah susu
- puding buah
- puding kacang merah
- puding mangga toping buah
- puding mangga kelapa muda
- agar agar stroberi kelapa
- puding es campur
- syair tetapkanlah
- Amanat buat para istri
- motivasi
- respirasi Aerob
- Tanpa judul
- Tanpa judul
- Tanpa judul
- Tanpa judul
- Tanpa judul
- Tanpa judul
- Tanpa judul
- Tanpa judul
- Tanpa judul
- Tanpa judul
- Tanpa judul
- Tanpa judul
- somebody me
- stand up for love
- i wanna be with you
- how deep is your love
- I'll be
- if youre not the one
- better that we break
- deep
- Agustus(50)
- Juni(2)
- April(100)
- Maret(11)
- Februari(50)
- Januari(53)
- 2012 (206)
- 2011 (53)
About Me
- annisa
- hidup adalah satu mangkuk penuh buah cherry. ada yang manis,ada yang kecut, ada yang hampir busuk. maka kita akan selalu untung-untungan dalam mencomot buah cherry itu. kata orang di amerika sana
Blog Archive
-
▼
2013
(619)
-
▼
September
(100)
- DINDA – JUST FOR YOU (FEAT. ABDUL)
- ROSE
- WHEN A MAN LOVES A WOMAN
- i love when a boy stroking the top of my head, be...
- 30 fakta tentang wanita
- Mengenal Alfabet Korea (Hangeul 한 글)
- [Korea] Jalan-jalan ke Pasar Seni Insandong
- Ragam Festival di Korea
- Korean Entertainment Facts
- == TIPE-TIPE FANS ==
- Yang Menarik dari KOREA
- Warisan Budaya UNESCO di Korea
- Kehidupan Masyarakat Korea
- Keindahan Namsan Tower 엔 서울타워
- Pengertian White Day
- Etika Makan Masyarakat KOREA
- MENGENAL DAERAH DI KOREA
- Budaya Kelulusan Sekolah di Korea!
- Ulzzang di Korea
- Sinetron vs Drama ASIA
- Daftar Nama Keluarga di Korea
- Kalender Korea
- ARTI tanggal 14 di Setiap Bulan di Korea
- [Korea] Upacara teh
- Temptation of Wife a.k.a Cruel Temptation
- Museum Teddy Bear di KOREA…
- Tahun Baru ‘Seollal’
- Hantu-hantunya Orang Korea
- Mengenal Hanbok Lebih Dalam Yukk
- 10 Kisah Hantu Jepang Paling Menyeramkan
- Jenis-jenis hantu Thailand
- Ketika Wanita Menangis
- 10 Fakta Mengenai Lelaki Yang Wanita Perlu Tahu!
- 50 Ciri-Ciri Orang Yang Sedang Jatuh Cinta
- ciri ciri jatuh cinta wanita kepada pria
- 7 Ciri Utama Anak Penyandang Autis
- Surat lamaran kerja berdasar iklan
- contoh surat pengunduran diri dari perusahaan
- surat pengunduran diri dari perusahaan (2)
- cara menghilangkan bekas luka di kaki
- Cara Menghilangkan Lemak di Perut
- Cara Menghilangkan ketombe secara alami
- Cara Mengatasi Sakit Tenggorokan Secara Alami
- Kata-kata bijak Mario Teguh Tentang Diri
- Cara ampuh mengobati sakit flu dan pilek dengan cepat
- 10 Cara Cepat Mengatasi Flu atau Pilek
- Cara menghilangkan jerawat membandel dan bekasnya
- Cara alami untuk menghilangkan dan mengatasi masal...
- Cara Mengecilkan Lengan Tangan dengan Cepat dan Mudah
- 10 Tips Menaikkan Berat Badan Ideal
- Tips Cara Menambah Berat Badan Secara Alami
- 10 Cara Alami Cepat Memanjangkan Rambut
- 10 Cara Memiliki Gigi Putih Berseri
- Mengatasi Masalah Rambut Berminyak
- tutorial 6
- tutorial 5
- tutorial 4
- tutorial 3
- tutorial 2
- tutorial 1
- tutorial
- dian pelangi
- puding ricota Nama resep puding yang satu i...
- puding lapis buah 2 Resep terdahulu kami se...
- Puding Lapis Tape Kelapa Muda Apa kalian su...
- puding ubi jalar Selanjutnya kita akan menc...
- puding semangka Resep puding ini aku ambil ...
- puding buah koktil Setelah sekian lama udah ...
- puding jagung lapis coklat Resep puding yan...
- puding buah susu
- puding buah
- puding kacang merah
- puding mangga toping buah
- puding mangga kelapa muda
- agar agar stroberi kelapa
- puding es campur
- syair tetapkanlah
- Amanat buat para istri
- motivasi
- respirasi Aerob
- Tanpa judul
- Tanpa judul
- Tanpa judul
- Tanpa judul
- Tanpa judul
- Tanpa judul
- Tanpa judul
- Tanpa judul
- Tanpa judul
- Tanpa judul
- Tanpa judul
- Tanpa judul
- somebody me
- stand up for love
- i wanna be with you
- how deep is your love
- I'll be
- if youre not the one
- better that we break
- deep
-
▼
September
(100)
0 comments:
Posting Komentar