Kamis, 15 November 2012
Dari Abu Hurairah radhiyallahu ‘anhu bahwa Rasulullah shallallahu ‘alaihi wa sallam bersabda,
سُورَةٌ مِنَ الْقُرْآنِ ثَلاَثُونَ آيَةً تَشْفَعُ لِصَاحِبِهَا حَتَّى يُغْفَرَ لَهُ {تَبَارَكَ الَّذِى بِيَدِهِ الْمُلْكُ}. وفي رواية: فأخرجته من النار و أدخلته الجنة »
“Satu surat dalam al-Qur’an (yang terdiri dari) tiga puluh ayat (pada hari kiamat) akan memberi syafa’at (dengan izin Allah Ta’ala) bagi orang yang selalu membacanya (dengan merenungkan artinya) sehingga Allah mengampuni (dosa-dosa)nya, (yaitu surat al-Mulk): “Maha Suci Allah Yang di tangan-Nyalah segala kerajaan/kekuasaan, dan Dia Maha Kuasa atas segala sesuatu”. Dalam riwayat lain: “…sehingga dia dikeluarkan dari neraka dan dimasukkan ke dalam surga”[1].
Hadits yang agung ini menunjukkan besarnya keutamaan membaca surat ini secara kontinyu[2], karena ini merupakan sebab untuk mendapatkan syafa’at dengan izin Allah Ta’ala.
Hadits ini semakna dengan hadits lain dari Anas bin Malik radhiyallahu ‘anhu bahwa Rasulullah shallallahu ‘alaihi wa sallam bersabda, “Satu surat dalam al-Qur’an yang hanya (terdiri dari) tiga puluh ayat akan membela orang yang selalu membacanya (di hadapan Allah Ta’ala) sehingga dia dimasukkan ke dalam surga, yaitu surat: “Maha Suci Allah Yang di tangan-Nyalah segala kerajaan/kekuasaan”[3].
Beberapa faidah penting yang terkandung dalam hadits ini:
- Keutamaan dalam hadits ini diperuntukkan bagi orang yang selalu membaca surat al-Mulk dengan secara kontinyu disertai dengan merenungkan kandungannya dan menghayati artinya[4].
- Surat ini termasuk surat-surat al-Qur’an yang biasa dibaca oleh Rasulullah shallallahu ‘alaihi wa sallam sebelum tidur di malam hari, karena agungnya kandungan maknanya[5].
- Sebagian dari ulama ahli tafsir menamakan surat ini dengan penjaga/pelindung dan penyelamat (dari azab kubur)[6], akan tetapi penamaan ini disebutkan dalam hadits yang lemah[7].
- Al-Qur’an akan memberikan syafa’at (dengan izin Allah) bagi orang yang membacanya (dengan menghayati artinya) dan mengamalkan isinya[8], sebagaimana sabda Rasulullah shallallahu ‘alaihi wa sallam, “Bacalah al-Qur’an, karena sesungguhnya bacaan al-Qur’an itu akan datang pada hari kiamat untuk memberi syafa’at bagi orang-orang yang membacanya (sewaktu di dunia)”[9].
وصلى الله وسلم وبارك على نبينا محمد وآله وصحبه أجمعين، وآخر دعوانا أن الحمد لله رب العالمين
Kota Kendari, 22 Jumadal ula 1432 H
Penulis: Ustadz Abdullah bin Taslim al-Buthoni, MA
Artikel www.muslim.or.id
Dari artikel Keutamaan Membaca Surat Al Mulk — Muslim.Or.Id by null
sumber:http://muslim.or.id/tafsir/keutamaan-membaca-surat-al-mulk.html
Langganan:
Posting Komentar (Atom)
Blog Archive
- 2014 (51)
- 2013 (619)
-
2012
(206)
-
November(51)
- Cusson Bintang Kecil
- katy perry the one that got away lyrics
- jkt48 baby baby baby lyrics
- One Direction Stole My Heart lyrics
- Nobody Knows - lyrics
- Love Story lyrics
- Persiapan Piala Dunia 2014 Brazil Diparodikan
- Pendukung Palestina Berunjuk Rasa di Sejumlah Kota...
- Anonymous Serang Situs Pemerintah Israel
- Sinopsis Twilight Breaking Dawn part 2
- Pray for Palestina
- GemaSaba kecam serangan Israel ke Palestina
- Apa kelebihan dan kekurangan Windows 8
- Laka Ya Robb
- Allah Allah
- Ya Zahro
- Marhaban Ya Nurul Aini
- Maulaya
- Ya Ghoffar
- Salamun ’Alaik
- Annabiy Shollu ’Alaihi
- Ya Sayyidi Ya Rasulallah
- Nurul Musthofa
- Ummi
- Ya Abaz Zahro
- Shalawat Badar
- Sidnan Nabi
- Lil Abi Wal Ummi
- Bismillah
- Ya Robbi bil Musthofa
- Ya Thoybah
- Lirik Qasidah
- Mengapa Aku Harus Berhijab ?
- 15 Keutamaan Ilmu (Syar'i) Dibandingkan Harta
- Dari Ilmu Menuju Surga
- Ada apa dengan Muharram?
- Kedudukan Wanita dalam Islam
- Wanita Sholehah
- Ujian Seorang Muslimah
- Hukum Merokok Menurut Syari
- Pembatal-Pembatal Keislaman (Syahadatain) Part 1
- Pembatal-Pembatal Keislaman (Syahadatain) Part 2
- ADAB-ADAB BUANG AIR
- Keutamaan Berdzikir
- Kaidah-kaidah Bermuamalah (Jual Beli)
- Ibadah Bagi Wanita di Masa Haidh
- Sunnah-Sunnah di hari Jum'at
- Keutamaan Surah Yasin
- Keutamaan Membaca Surat Al Mulk
- Keutamaan Puasa di Bulan Muharram
- Cinta Bukanlah Disalurkan Lewat Pacaran
- Oktober(24)
- September(1)
- Juli(3)
- Juni(8)
- Mei(25)
- April(22)
- Maret(41)
- Februari(11)
- Januari(20)
-
November(51)
- 2011 (53)
About Me
- annisa
- hidup adalah satu mangkuk penuh buah cherry. ada yang manis,ada yang kecut, ada yang hampir busuk. maka kita akan selalu untung-untungan dalam mencomot buah cherry itu. kata orang di amerika sana
Blog Archive
-
▼
2012
(206)
-
▼
November
(51)
- Cusson Bintang Kecil
- katy perry the one that got away lyrics
- jkt48 baby baby baby lyrics
- One Direction Stole My Heart lyrics
- Nobody Knows - lyrics
- Love Story lyrics
- Persiapan Piala Dunia 2014 Brazil Diparodikan
- Pendukung Palestina Berunjuk Rasa di Sejumlah Kota...
- Anonymous Serang Situs Pemerintah Israel
- Sinopsis Twilight Breaking Dawn part 2
- Pray for Palestina
- GemaSaba kecam serangan Israel ke Palestina
- Apa kelebihan dan kekurangan Windows 8
- Laka Ya Robb
- Allah Allah
- Ya Zahro
- Marhaban Ya Nurul Aini
- Maulaya
- Ya Ghoffar
- Salamun ’Alaik
- Annabiy Shollu ’Alaihi
- Ya Sayyidi Ya Rasulallah
- Nurul Musthofa
- Ummi
- Ya Abaz Zahro
- Shalawat Badar
- Sidnan Nabi
- Lil Abi Wal Ummi
- Bismillah
- Ya Robbi bil Musthofa
- Ya Thoybah
- Lirik Qasidah
- Mengapa Aku Harus Berhijab ?
- 15 Keutamaan Ilmu (Syar'i) Dibandingkan Harta
- Dari Ilmu Menuju Surga
- Ada apa dengan Muharram?
- Kedudukan Wanita dalam Islam
- Wanita Sholehah
- Ujian Seorang Muslimah
- Hukum Merokok Menurut Syari
- Pembatal-Pembatal Keislaman (Syahadatain) Part 1
- Pembatal-Pembatal Keislaman (Syahadatain) Part 2
- ADAB-ADAB BUANG AIR
- Keutamaan Berdzikir
- Kaidah-kaidah Bermuamalah (Jual Beli)
- Ibadah Bagi Wanita di Masa Haidh
- Sunnah-Sunnah di hari Jum'at
- Keutamaan Surah Yasin
- Keutamaan Membaca Surat Al Mulk
- Keutamaan Puasa di Bulan Muharram
- Cinta Bukanlah Disalurkan Lewat Pacaran
-
▼
November
(51)
0 comments:
Posting Komentar